Beberapa cara Mengatasi Imsonia

 

Imsonia atau sering juga disebut dengan penyakit susah tidur pada malam hari.seseorang yang mengalami kondisi susah untuk tidur dan sulit untuk memiliki waktu untuk istirahat.dan penyakit imsonia yang sering terjadi akan harus lebih diperhatikan dan diwaspadai dan jangan meremehkan hal tersebut.

adapun penyakit susah tidur juga dapat disebabkan oleh beberapa hal yaitu dengan cara suka mengkonsumsi kopi atau sejenis minuman yang mengandung kafein dan masalah psikologis seperti cemas,depresi dan juga stress.dan penyakit insomnia juga dapat terjadi karena kondisi medis seperti efek samping mengonsumsi obat obatan dan juga akibat nyeri pada tubuh.

dan adapun beberapa cara atau tips mengatasi insomia yaitu antara lain:
1.Konsumsi Makanan sehat
sebaiknya hindari memakan makanan berat atau camilan dimalam hari.dan juga makanan yang mengandung lemak yang tinggi saat menjelang malam dan akan tidur.karena makanan berat yang kita konsumsi menjelang waktu tidur akan mengakibatkan memperberat sistem kerja pencernaan dan dapat mengakibatkan badan menjadi sulit untuk beristirahat.

2.Hindari Merokok sebelum tidur
rokok merupakan salah satu bahan yang mengandung nikotin dan didalam kandungan nikotin tersebut dapat membuat kita menjadi sulit akan tidur.dan sebaiknya hindarilah merokok saat menjelang waktunya tidur agar badan kita tetap terjaga waktu malam.

3.Meluangkan waktu untuk relaksasai
berbagai cara relaksasi yang dapat kita lakukan sebelum tidur adalah melakukan gaya yoga atau pilates.dan cara relaksasi tersebut dapat memberikan tubuh menjadi lebih nyaman dan tenang.sehingga saat kita tertidur akan lebih mudah terlelap.
dan adapun beberapa cara menenangkan dan juga nyaman adalah dengan cara mendengarkan musik dan membaca buku dapat membuat kita akan nyenyak ketika tidur.

4.Usahakan agar terus berpikir positif
insomnia dapat menyerang siapa saja,oleh karena itu hindari kekhawatiran yang berlebihan.dan cobalah untuk lebih tenang dan selalu berpikir positif dan mencoba untuk lebih memenangkan pikiran kita.
dan jika kemungkinan mengalami kesulitan segeralah berkonsultasi ke psikologi dan menjalani psikoterapi.banyak metode psikoterapi untuk mengatasi masalah sulit tidur adalah dengan cara terapi perilaku kognitif.

5.Ciptakan kamar tidur yang nyaman
kebanyakan orang sulit untuk tidur dikarenakan karena faktor bekerja dan melakukan aktifitas dikamar tidur seperti bermain game. dan padahal kamar tidur yang digunakan tidak cocok.dan oleh karena itu kita perlu menciptakan kamar tidur kita dengan sebagus mungkin dengan cara meletakkan meja belajar,televisi dan mengatur pencahayaan kamar agar dapat menciptakan rasa nyaman untuk tidur.

dan inilah beberapa cara mengatasi insomnia yang dapat dilakukan secara rutin agar dapat membuat tidur menjadi lebih nyenyak.dan jika insomnia masih berlangsung sebaiknya berkonsultasilah dengan dokter agar bisa mendapatkan penanganan yang tepat.